$type=slider$meta=0$readmore=0$snippet=0$count=5$show=home

Junta Myanmar Segera Eksekusi Mati Aung San Suu Kyi

INDONESIAKININEWS.COM -  Juru Bicara Junta Myanmar , Zaw Min Tun, mengatakan pada Jumat (3/6), pihaknya memutuskan akan mengeksekusi Aung Sa...



INDONESIAKININEWS.COM - Juru Bicara Junta Myanmar , Zaw Min Tun, mengatakan pada Jumat (3/6), pihaknya memutuskan akan mengeksekusi Aung San Suu Kyi .

Junta telah menjatuhkan hukuman mati terhadap puluhan aktivis anti-kudeta. Mereka menindak keras perbedaan pendapat usai merebut kekuasaan pada tahun lalu.

Tetapi, Myanmar belum pernah melangsungkan hukuman mati dalam beberapa dekade. Kini, situasi tampaknya telah berubah.

Empat orang di antaranya lantas akan digantung mati oleh Junta. Namun, Zaw tidak merinci tanggal eksekusi tersebut.

Salah satu orang yang menerima hukuman itu merupakan mantan anggota parlemen Myanmar, Suu Kyi. Aktivis demokrasi lain, Kyaw Min Yu atau yang lebih dikenal sebagai 'Ko Jimmy', juga menerima hukuman tersebut.

Kedua tokoh itu dituduh telah melakukan aksi terorisme.

"Yang dijatuhi hukuman mati akan digantung sesuai dengan prosedur penjara," jelas Zaw, dikutip dari AFP, Jumat (3/6).

Hukuman itu turut menjerat anggota partai Suu Kyi, Liga Demokrasi Nasional. Phyo Zeya Thaw ditangkap pada November 2021 sebelum dijatuhi hukuman mati pada Januari 2022. Dia menghadapi tuduhan melanggar undang-undang anti-terorisme pula.

"Mereka melanjutkan proses hukum banding dan mengirim surat permintaan untuk perubahan hukuman," tambah Zaw.

"Tetapi pengadilan menolak banding dan permintaan mereka. Tidak ada langkah lain setelah itu," sambungnya.

Suu Kyi merupakan peraih Nobel Perdamaian 1991. Pada April silam, Junta memvonis hukuman 5 tahun penjara kepada wanita berusia 76 tahun tersebut. Dia dinyatakan bersalah atas kasus korupsi.

Pejuang demokrasi itu turut menghadapi enam tahun penjara atas tuduhan hasutan terhadap militer, pelanggaran aturan COVID-19, dan pelanggaran undang-undang telekomunikasi.

Junta menyasar Suu Kyi sebab melawan kediktatoran militer tersebut. Dia sempat menjabat selama 5 tahun sebelum digulingkan lewat kudeta pada Februari 2021.

Sejak saat itu, Suu Kyi ditahan dan didera rentetan dakwaan. Berbagai tuduhan itu bisa memenjarakannya selama lebih dari 150 tahun.

Pengacara HAM, Francois Zimeray dan Jessica Finelle, menentang keras tindakan itu. Mereka mengatakan, situasi tersebut ialah bentuk penculikan yudisial.

Keduanya telah mengajukan pengaduan atas nama kerabat Suu Kyi. Mereka meminta bantuan kepada Kelompok Kerja untuk Penahanan Sewenang-wenang (WGAD) PBB.

"Penangkapannya ilegal, penahanannya tidak memiliki dasar hukum apa pun, dan persidangannya yang berbeda melanggar aturan dasar yang mengatur prosedur hukum apa pun," bunyi pengaduan itu.

"Ini adalah penculikan yang disamarkan sebagai persidangan. Dia ditahan tanpa komunikasi yang bertentangan dengan semua keadilan dan dia melawan dengan siksaan psikologis yang tidak dapat diterima," tambahnya.

s; kumparan.com


Name

Berita,23993,Cek Fakta,3,H,151,HUMOR,7,Internasional,1003,Kesehatan,29,Nasional,23025,News,1361,OPINI,81,Politik,6,Seleb,3,Tekno,1,Viral,3,
ltr
item
IndonesiaKiniNews.com: Junta Myanmar Segera Eksekusi Mati Aung San Suu Kyi
Junta Myanmar Segera Eksekusi Mati Aung San Suu Kyi
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEigLpYUmBHYYqaCNzjD0TpTtlqi6NcFKC6i6_J8E2XoAcfMPBXPGVXY-zOmQtMUKuEGJ0KycBcfHDlwRHFZIhBnYcw33UWdxTAe5ysxgwRF8DQx_uVEQcg-GQpQQKo89ApKdP-kMifHCm1nISB-dp1Q4RHaN2SCjXFQa6k20U3UIr1Jm20hsI5xZ49VxA/w640-h360/becbef819693c7f6d3fca3af86cca134.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEigLpYUmBHYYqaCNzjD0TpTtlqi6NcFKC6i6_J8E2XoAcfMPBXPGVXY-zOmQtMUKuEGJ0KycBcfHDlwRHFZIhBnYcw33UWdxTAe5ysxgwRF8DQx_uVEQcg-GQpQQKo89ApKdP-kMifHCm1nISB-dp1Q4RHaN2SCjXFQa6k20U3UIr1Jm20hsI5xZ49VxA/s72-w640-c-h360/becbef819693c7f6d3fca3af86cca134.jpg
IndonesiaKiniNews.com
https://www.indonesiakininews.com/2022/06/junta-myanmar-segera-eksekusi-mati-aung.html
https://www.indonesiakininews.com/
https://www.indonesiakininews.com/
https://www.indonesiakininews.com/2022/06/junta-myanmar-segera-eksekusi-mati-aung.html
true
1493314966655697463
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Selengkapnya Balas Cancel reply Hapus Oleh Beranda Halaman Postingan View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE CARI ALL POSTS Not found any post match with your request KEMBALI KE BERANDA Minggu Senin Selasa Rabu Kamis Jum'at Sabtu Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy