$type=slider$meta=0$readmore=0$snippet=0$count=5$show=home

Ditembak Mati Satgas Cartenz, Inilah Rekam Kejahatan Toni Tabuni Pimpinan KKB Ndeotadi

INDONESIAKININEWS.COM -  Toni Tabuni, pimpinan Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB) Ndeotadi, tewas ditembak mati Satgas Gakkum Operasi Damai ...



INDONESIAKININEWS.COM - Toni Tabuni, pimpinan Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB) Ndeotadi, tewas ditembak mati Satgas Gakkum Operasi Damai Cartenz.

Toni Tabuni ditembak mati lantaran melakukan perlawanan hingga berusaha melarikan diri saat diringkus.

Penangkapan bermula, saat keberadaan Toni diketahui bergeser dari Intanjaya ke Nabire pada 26 Maret 2022.

Saat ini jenazah Toni dibawa ke RS Nabire untuk dilakukan autopsi.

Kasatgas Humas Ops Damai Cartenz Kombes Ahmad Musthofa Kamal, Rabu (30/3/2022) mengatakan, Toni Tabuni merupakan pimpinan kelompok kriminal bersenjata Ndeotadi.

"Toni Tabuni terlibat dalam sembilan aksi kekerasan bersama kelompoknya," ujar Kamal dalam rilis pers yang diterima Tribun-Papua.com, Rabu (30/3/2022) siang.

Sembilan aksi kekerasan meliputi :

1. Pencurian dengan kekerasan terhadap personil Pospol 99 Ndeotadi tgl 15 mei 2020 yang mengakibatkan :
- Briptu Cristian Palling mengalami luka bacok di kepala dan di tubuh.
- Merampas senjata organik Pospol sebanyak 3 pucuk (SS1 sebanyak 2 Cuk dan AK 47 sebanyak 1 Cuk)

2. Diduga kuat terlibat dalam aksi penembakan terhadap Kabinda Papua pada tgl 25 April 2021, yg mengakibatkan Kabinda Papua Alm. Mayjend (Anm) TNI I Gusti Putu Dani Nugraha Meninggal Dunia, di distrik Beoga Kab. Puncak.

3. Penembakan terhadap Petugas Satgas Covid di Intanjaya tgl 22 mei 2020, Korban A.n Alemalik Bagau (MD) dan Heniko Somau (MD)

4. Terlibat dalam aksi Penembakan terhadap Masyarakat sipil di Perbatasan Intanjaya-Paniai tgl 29 Mei 2020, Korban A.n Yunus Sani Luka tembak di kepala (MD)

5. Terlibat dalam aksi penodongan terhadap Masyarakat sipil di Area tambang rakyat lokasi dulang 45.

6. Terlibat dalam pembakaran di bandara Bilorai Intanjaya, pada tgl 29 oktober 2021,

7. Terlibat kontak tembak dengan tim gabungan TNI POLRI di Sugapa Intanjaya tgl 5 November 2021, Korban A.n OCE BELAU (MD) yg merupakan Pasukan KKB Intanjaya.

8. Terlibat dalam aksi Kontak tembak antara KKB ilaga dengan Paskhas di bandara aminggaru tgl 19 Februari 2022, korban A.n Praka Firman Hermansyah (Hidup)

9. Penembakan terhadap personil satgas Yonif 408/Sbh pos koramil dambet, Tgl 3 Maret 2022, Korban A.n Pratu Heriyanto, Luka tembak dileher, (Hidup).

"Penangkapan bermula dari pemantauan dan penyelidikan anggota KKB tersebut, saat keduanya berada di Kelurahan Siriwini Kabupaten Nabire.

Personel langsung melakukan penangkapan," tutur Kamal.

Toni Tabuni tewas dilumpuhkan usai melakukan perlawanan terhadap petugas sedangkan rekannya, Kais Tabuni telah ditahan di Polres Nabire untuk pemeriksaan lebih lanjut.

"Jenazah tersangka Toni Tabuni berada di RS Nabire untuk dilakukan Visum," kata Kamal. 

(Tribun Papua/Paul Manahara Tambunan)


Name

Baerita,3,Berita,23965,Cek Fakta,3,H,151,HUMOR,7,Internasional,1002,Kesehatan,29,Nasional,23001,News,1361,OPINI,81,Politik,6,Seleb,3,Tekno,1,Viral,3,
ltr
item
IndonesiaKiniNews.com: Ditembak Mati Satgas Cartenz, Inilah Rekam Kejahatan Toni Tabuni Pimpinan KKB Ndeotadi
Ditembak Mati Satgas Cartenz, Inilah Rekam Kejahatan Toni Tabuni Pimpinan KKB Ndeotadi
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjGTtiG4jd-jgI_ksFDmL6MEsORCCMp-vpASS6UCHZ-1uLTXTU2BEh0YYkNE4XJlnQKYEBCG0vRTid194nwRTypzh9KzuIVe0yvhX60hAdmI_dbngy8rjD5bsWoxo5fkD-J7UfuUon0eA_jSopzmhr1XsXDycAzGH06YMk3xkrYttAcYDkg8FY4-oQq/w640-h360/sosok-pimpinan-kkb-toni-tabuni-ditembak-mati-aparat-polri.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjGTtiG4jd-jgI_ksFDmL6MEsORCCMp-vpASS6UCHZ-1uLTXTU2BEh0YYkNE4XJlnQKYEBCG0vRTid194nwRTypzh9KzuIVe0yvhX60hAdmI_dbngy8rjD5bsWoxo5fkD-J7UfuUon0eA_jSopzmhr1XsXDycAzGH06YMk3xkrYttAcYDkg8FY4-oQq/s72-w640-c-h360/sosok-pimpinan-kkb-toni-tabuni-ditembak-mati-aparat-polri.jpg
IndonesiaKiniNews.com
https://www.indonesiakininews.com/2022/03/ditembak-mati-satgas-cartenz-inilah.html?m=0
https://www.indonesiakininews.com/?m=0
https://www.indonesiakininews.com/
https://www.indonesiakininews.com/2022/03/ditembak-mati-satgas-cartenz-inilah.html
true
1493314966655697463
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Selengkapnya Balas Cancel reply Hapus Oleh Beranda Halaman Postingan View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE CARI ALL POSTS Not found any post match with your request KEMBALI KE BERANDA Minggu Senin Selasa Rabu Kamis Jum'at Sabtu Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy