INDONESIAKININEWS.COM - Pegiat media sosial, Ferdinand Hutahaean menyindir Rizal Ramli yang mendesak Presiden Joko Widodo (Jokowi) mundur d...
INDONESIAKININEWS.COM - Pegiat media sosial, Ferdinand Hutahaean menyindir Rizal Ramli yang mendesak Presiden Joko Widodo (Jokowi) mundur dari jabatannya.
Menurut Ferdinand, Rizal Ramli hanya besar mulut namun tidak punya kekuasaan untuk menurunkan Jokowi.
“Besar kali mulut orang ini. Menurunkan kepala desa aja ngga mampu, sok mau menurunkan presiden yang mana tingkat kepuasan rakyat mencapai 70% terhadap kinerja @jokowi,” tulis Ferdinand Hutahean dikutip laman Twitter-nya, Sabtu (12/6).
Ferdinand menilai Rizal Ramli lucu. kemudian menyarankan Rizal Ramli bergabung dengan penari ludruk
“Saran saya, RR ini didaulat saja gabung ludruk tapi harus belajar lucu biar laku,” katanya.
Sebelumnya, Rizal Ramli mengatakan Jokowi harus mundur demi menyelamatkan Indonesia.
“Sebaiknya Jokowi mundur secara baik-baik, daripada dipaksa oleh rakyatnya sendiri,” ucapnya Rizal Ramli saat berpidato di depan aktivis Pro Demokrasi belum lama ini.
“Untuk menyelamatkan bangsa, jangan terjebak kepada hal teknis dan issue agama yang sengaja dimainkan pihak Islamphobia seperti masalah radikal dan intoleransi,” ujarnya. (fin/fajar)
(Fajar)
L