INDONESIAKININEWS.COM - Sekretaris Jenderal Partai Demokrat kubu Moeldoko, Jhoni Allen Marbun, merespons pernaytaan mantan Panglima TNI Jen...
INDONESIAKININEWS.COM - Sekretaris Jenderal Partai Demokrat kubu Moeldoko, Jhoni Allen Marbun, merespons pernaytaan mantan Panglima TNI Jenderal (Purn) Gatot Nurmantyo yang mengaku dirinya juga pernah dirayu untuk mengkudeta Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) melalui Kongres Luar Biasa (KLB).
Ia pun meminta Gatot Nurmantyo jangan asbun atau asal bunyi.
Karena itu, ia juga menantang Gatot Nurmantyo untuk membeberkan nama orang yang pernah mengajaknya menggelar KLB untuk menggulingkan AHY.
Baca Juga: Sama-sama Jenderal: Moeldoko Dicaci-Maki, Gatot Dielu-elukan: Bukan Pecundang!
“Mohon kepada adik saya (Gatot Nurmantyo) mengatakan siapa salah satu diantara kami yang mengajak KLB ini.
Jadi, jangan asbun,” ucapnya kepada wartawan, di Jakarta, Kamis (11/3/2021).
S:Wartaekonomi